Komisi II DPRD Sulut Pantau Langsung Ketersedian Pasokan dan Harga Kebutuhan Pangan

oleh -3,614 views
Komisi II saat turun ke psar girian bitung untuk memantau harga BaRiTo.

Ketua DPD II Partai Golkar Bitung itu menuturkan, Komisi II memantau pasokan dan harga kebutuhan pangan ini jelang Lebaran, karena warga Sulawesi Utara kebanyakan masakan-masakan tradisional itu semua pakai rica, tomat, bawang merah, dan bawang putih.

“Bahan-bahan itu masih ada semua, seperti beras, gula, tepung, mentega, semua tersedia. Stok masih aman,” tuturnya.

Ia menambahkan, Komisi II turun ke lapangan bersama Dinas Perindustrian dan Perdanganan (Disperindag).

“Kita juga minta ke Disperindag terkait harga-harga yang dipantau untuk pasar di Manado, di antaranya Pasar Bersehati dan Pasar Pinasungkulan,” katanya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *